Selama Ramadan, sekitar dua ribu piring berisi makanan berat disajikan di hadapan jemaah Masjid Jogokariyan sebagai menu pembuka puasa. Sekelompok ibu-ibu tampak sibuk meracik dan menyiapkan hidangan ke semua piring sebelum adzan Maghrib berkumandang.
