Surprise Me!

Kemenpora Minta Pelatnas SEA Games 2019 Segera Dimulai Meski Dana Belum Cair

2019-03-27 40 Dailymotion

<p>Anggaran pelatnas yang terbagi dalam beberapa cluster 1 hingga 4 memang belum sepenuhnya cair. Beberapa induk organisasi yang telah dicairkan dananya di antaranya PBSI, PABBSI, serta PBWI.</p> <br /> <br /><p>Sedangkan beberapa cabor saat ini masih dalam proses verifikasi oleh tim seleksi dan pejabat pembuat komitmen asdep prestasi olahraga. Dengan alasan ini, beberapa cabor akibatnya mengaku belum bisa menggelar pelatnas.</p> <br /> <br /><p>Ini membuat Sekertaris Menteri Pemuda dan Olahraga, Gatot S Dewa Broto angkat bicara. Ditemui di kantor Kemenpora pada Selasa (26/3) sore, Sesmenpora menilai pelatnas dapat berjalan mandiri dahulu.</p> <br /> <br /><p>Pengurus besar cabor diminta jangan menjadikan pilpres serta keterlambatan dana menjadi penghalang untuk memulai pelatnas.</p> <br /> <br /><p>#Kemenpora #SeaGames2019 #KompasSport</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon