Polda Riau menetapkan 18 tersangka kasus kebakaran lahan di Siak, Riau. Sementara satu perusahaan masih dalam tahap penyelidikan. Kasus kebakaran lahan ini terjadi sepanjang Januari hingga Juli 2019.<br />Polisi Tetapkan 18 Tersangka Kebakaran Lahan di Riau
