Surprise Me!

Kembangkan Kreativitas Lewat Komunitas Taman Belajar

2019-08-22 3 Dailymotion

<p>Komunitas Taman Belajar Sobat Kecil hadir untuk berbagi ilmu pada anak-anak demi mengembangkan kreativitas. Komunitas ini berada di Taman Sampangan, Semarang. Di sini sobat kecil bisa bermain sambil belajar seperti membaca, melukis, mengenal lingkungan dan meminimalisir bermain gawai.</p> <br /> <br /><p>Kegiatan ini dilakukan setiap hari Minggu sore. Bagi sobat kecil yang mau bergabung tak dipungut biaya alias gratis.</p> <br /> <br /><p>#komunitastamanbelajar #semarang</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon