Dalam beberapa hari terakhir gerombolan hiu jenis Blacktip terlihat di pantai Pulau Peninsula kawasan Nusa Dua Badung, Bali. Munculnya hiu itu disebut alamiah dan tidak perlu dikhawatirkan.<br />Kemunculan Gerombolan Hiu Bakcktip di Pantai Bali