Capaian pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2018 menjadi yang terbaik sejak 2014, di tengah ketidakpastian global. Meski demikian capaian pertumbuhan ekonomi nasional pada tahun lalu masih di bawah target. Berapa besar angka pertumbuhan ekonomi nasional tahun lalu? Tonton video berikut ini.
