Surprise Me!

Protes Penggusuran Permukiman, Warga Hadang Alat Berat

2019-09-04 9 Dailymotion

<p>Asap hitam membubung tinggi dari material yang dibakar warga sebagai bentuk protes penggusuran oleh Satpol PP Kabupaten Bogor.</p> <br /> <br /><p>Warga menghadang alat berat yang akan masuk ke wilayah permukiman mereka.<br /> <br />Kericuhan ini sempat membuat jalan raya Puncak macet karena aksi memakan separuh badan jalan. Saat ini, proses negosiasi masih dilakukan.</p> <br /> <br /><p>Aparat gabungan dari polres Bogor dan polisi pamong praja Kabupaten Bogor juga masih terus berjaga.<br /> <br /><br /> <br />Rabu 31 agustus lalu, petugas sudah membongkar 23 dari 53 unit bangunan warga. Hari ini, pembongkaran 30 unit bangunan sisanya akan dilanjutkan.</p> <br /> <br /><p>#Penggusuran #Bogor #SatpolPP</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon