Gempa berkekuatan magnitudo 6,5 mengguncang Ambon, Maluku, Kamis (26/9/2019). Kementerian Sosial menurunkan Tim Taruna Siaga Bencana (Tagana) dan SDM Program Keluarga Harapan (SDM PKH) ke Provinsi Maluku untuk melakukan assessment terhadap korban bencana gempa di Ambon. <br />Kemensos Terjunkan Tim Tagana dan SDM PKH untuk Korban Gempa Ambon
