Surprise Me!

Camila Mendes - Artis Internasional

2019-09-30 2 Dailymotion

TRIBUN - VIDEO.COM - Camila Mendes lahir dengan nama asli Camila Carraro Mendes di Virginia pada 29 Juni 1994.<br /><br />Camila Mendes merupakan aktris berdarah Brazil dan Amerika.<br /><br />Ayah Camila Mendes adalah seorang pengusaha bernama Victor dan ibunya seorang pramugari bernama Gisele.<br /><br />Orang tua Camila Mendes bercerai saat usia Camila Mendes depalan tahun.<br /><br />Camila Mendes dan kakak perempuannya kemudian diasuh oleh ibunya.<br />.<br />Camila Mendes mencintai dunia seni peran sejak berusia delapan tahun dan aktif dalam berbagai drama dan pertunjukan saat masih menjadi siswa.<br /><br />Saat berusia 10 tahun, Camila Mendes pernah tinggal di Brazil selama satu tahun dan kemudian tumbuh di Plantation, Florida, Amerika.<br /><br />Riwayat Karier<br />Camila Mendes dikenal sebagai pemeran Veronica Lodge dalam serial milik CW adaptasi dari komik Archie berjudul 'Riverdale'.<br /><br />Serial TV "Riverdale' juga merupakan debut pertamanya dalam dunia akting.<br /><br />Sebelumnya, Camila Mendes pernah muncul dalam iklan komersial IKEA.<br /><br />Camila Mendes memulai kariernya di "Riverdale' saat masih menjadi murid di New York University's Tisch School of Arts.<br /><br />Camila Mendes sebagai Veronica Lodge dalam serial TV CW 'Riverdale'.<br />Camila Mendes sebagai Veronica Lodge dalam serial TV CW 'Riverdale'. (metro.co.uk)<br />Pemeran Veronica Lodge ini memiliki kemampuan berbahasa Portugis secara fasih.<br /><br />Saat memerankan Veronica Lodge, Camila Mendes harus mengecat rambutnya menjadi lebih gelap.<br /><br />Camila Mendes pernah mengalami eating disorder pada 2018, gangguan makan yang membuat tubuh menjadi terlalu kurus atau terlalu gemuk.

Buy Now on CodeCanyon