Surprise Me!

Call of Duty, Game FPS Franchise dari Activision

2019-09-30 13 Dailymotion

TRIBUN-VIDEO.COM - Call of Duty adalah permainan first shooter person dan merupakan franchise dari Activision Publishing Inc..<br /><br />Call of Duty merupakan permainan dimana pemain dapat merasakan langsung menjadi seorang penembak.<br /><br />Game tersebut pertama kali dirilis pada 29 Oktober 2003 dan fokus pada setting era Perang Dunia II.<br /><br />Namun seiring perkembangan zaman, game tersebut juga memiliki seri yang ber-setting era perang modern misalnya Perang Dingin, perang masa depan, dan perang di luar angkasa.<br /><br />Game ini dikembangkan oleh Infinity Ward, Treyarch, dan Sledgehammer Games.<br /><br />Pada Februari 2016 keseluruhan seri game tersebut telah menjual lebih dari 250 juta kopi dan menghasilkan 15 Miliar USD.<br /><br />Prestasi tersebut meliputi penjualan dari action figure, kartu permainan, mega blok, dan komik.

Buy Now on CodeCanyon