Tiga Desa di Konawe Dipastikan Fiktif
 2019-11-08   767   Dailymotion
Sebanyak 3 desa di Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara dipastikan fiktif. Tiga desa fiktif terdiri dari dua desa di Kecamatan Uepai dan satu desa di Kecamatan Lambuya.<br />Tiga Desa di Konawe Dipastikan Fiktif