Minimnya pengetahuan tentang HIV/AIDS di tengah masyarakat berdampak pada perlakuan terhadap Orang dengan HIV/AIDS (ODHA). Namun salah satu keluarga ODHA di Tulungagung, Jawa Timur justru telah diterima keberadaannya di tengah masyarakat setelah hampir 1 tahun berupaya melawan diskriminasi.<br />Cerita Kehidupan ODHA di Tulungagung
