<p>VIVA – Manfaat buah matoa untuk kesehatan bisa didapat akibat banyaknya nutrisi penting di dalamnya. Salah satunya dapat mencegah pertumbuhan sel kanker. Selain itu, kandungan vitamin C pada buah matoa juga dapat membantu mengaktifkan antioksidan ini yang akan mengurangi risiko terkena kanker.</p> <br />
