Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana menjadi salah satu titik keramaian perayaan malam tahun baru di Pulau Dewata, Bali. Bahkan, para pengunjung pun telah memadati kawasan GWK sejak pukul 17.00 WITA.<br />GWK Bali Siap Gelar Pertunjukan Malam Tahun Baru
