Tolak Karantina, Polisi China Jemput Paksa Satu Keluarga
2020-02-11 57 Dailymotion
<p>VIVA – Polisi China menjemput paksa satu keluarga dari sebuah apartemen di kota Kunshan, Jiangsu, China. Penjemputan paksa itu dilakukan karena keluarga tersebut menolak untuk di karantina.</p> <br />