Presiden Joko Widodo mengaku ditelepon oleh Presiden Tiongkok Xi Jinping terkait dengan penanganan virus novel corona di Tiongkok. Jokowi pun mengaku siap memberikan bantuan yang diperlukan oleh Tiongkok.<br />Indonesia Siap Bantu Penanganan Virus Corona di Tiongkok
