Band Armada yang terdiri dari Rizal (vokal), Andhit (drum), dan Mai (gitaris) memutuskan untuk tidak mencari pengganti dua personel lainnya yang memilih hengkang, Argha (gitar) dan Radha (gitar).<br /><br />Link Terkait:<br /><br />https://www.suara.com/entertainment/2020/02/19/083036/armada-ogah-cari-pengganti-2-personel-yang-putuskan-hengkang<br /><br />https://www.suara.com/entertainment/2020/02/19/080820/armada-bilang-begini-masuk-nominasi-billboard-indonesia-music-award-2020<br /><br />"Sampai nanti nanti mati tidak akan pernah (mencari pengganti Argha dan Radha)," kata Mai di kantor Suara.com, Jakarta Selatan, Selasa (18/2/2020).<br /><br />Mai mengatakan, hingga saat ini Armada tetap pada formasi awal dengan lima personel. Kata dia, Argha dan Radha masih pada posisinya masing-masing, bedanya kedua teman mereka itu hanya tidak akan aktif bermusik lagi.<br /><br />#Armada #ArmadaBand #GrupBand<br /><br />Video Editor: Yulita Futty Hapsari<br />==================================<br /><br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
