Surprise Me!

Sudah Cukupkah Usaha Pemerintah dalam Penanganan Corona?

2020-03-09 4,516 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemerintah baru saja mengumumkan jumlah pasien positif terjangkit virus covid 19 atau corona, bertambah menjadi 19 orang. <br /> <br />Pemerintah melalui juru bicara penanganan corona per Senin sore menyebut terjadi penambahan kasus positif corona. <br /> <br />Hal ini tentu mengejutkan karena terjadi lonjakan kasus dengan total terjangkit hingga 19 kasus. <br /> <br />Yang artinya bertambah 13 kasus dari sebelumnya. <br /> <br />Indonesia dan seluruh dunia, saat ini sedang berjuang melawan penyebaran virus corona. <br /> <br />Hingga malam ini, kasus corona di tingkat global mencapai 111 ribu, 228 kasus. <br /> <br />Tiga ribu, 892 meninggal, dan 62 ribu, 369 berhasil disembuhkan. <br /> <br />Bagaimana pemberlakuan empat protokol penanganan virus corona oleh pemerintah untuk mengantisipasi corona? <br /> <br />Kita akan bahas topik ini, bersama Menteri Kominfo Johnny G Plate di menara Kompas, dan kita tersambung dengan Chairil Anwar Nidom, Guru Besar Biologi Molekular Unair dari studio Kompas TV Surabaya, Jawa Timur. <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon