Ratusan negara berlomba-lomba mendapatkan produk penanggulangan pandemi covid-19 dari Korea Selatan. Atas banyaknya permintaan tersebut, Korsel telah memutuskan menempatkan tiga negara sebagai tujuan prioritas ekspor mereka, yaitu Amerika Serikat, Uni Emirat Arab (UEA), dan Indonesia.<br> <br /><br> <br /> <br />Korsel Prioritaskan Bantuan Alkes Covid-19 untuk Indonesia
