JAKARTA, KOMPASTV - Selamat ulang tahun, Paul Rudd! Memang luar biasa ya, namanya Paul Rudd bisa masuk google trend hanya karena ulang tahun. <br /> <br />Eh tapi, Paul Rudd memang bukan orang sembarangan. Di usianya yang setengah abad lebih ini, tampangnya masih muda banget. <br /> <br />Tapi, ngomong-ngomong soal Paul Rudd, kamu sudah tahu belum dia pernah bintangi film apa saja? Sejatinya, Paul Rudd sudah membintangi banyak film, dan berikut Jurnalis Kompas TV, Edika Ipelona merangkumnya dalam 5 film yang pernah dibintangi Paul Rudd: <br /> <br />1. The Ant-Man dan The Avengers. <br /> <br />2. Sekuel Anchorman <br /> <br />3. The Perks of Being a Wallflower <br /> <br />4. Ghosbusters: Afterlife <br /> <br />5. I Love You, Man <br /> <br />Film ini memang sudah tak tayang lagi di bioskop kecuali Ghosbusters: Afterlife yang ditunda rilisnya hingga tahun depan, namun film-film ini masih bisa kamu tonton di portal film online seperti Netflix, Disney , Amazon Prime dan lain sebagainya. . <br /> <br />Gimana? ada film Paul Rudd yang sudah pernah kamu tonton sebelumnya? Tinggalkan komentarmu ya! <br /> <br />
