Surprise Me!

Glenn Fredly Salah Satu Pencetus Terbentuknya M Bloc Space

2020-04-09 2 Dailymotion

Glenn Fredly mendirikan ruang kreatif yang diberi nama M Bloc Space.<br /><br />Link Terkait: https://www.suara.com/news/2020/04/09/120029/mengenang-glenn-fredly-kecil-juara-nyanyi-se-dki-kalahkan-reza-artamevia<br /><br />https://www.suara.com/news/2020/04/08/195210/stop-press-artis-yang-peduli-rakyat-glenn-fredly-meninggal-dunia-hari-ini<br /><br />Dunia musik Indonesia tengah berduka kehilangan salah satu musisi terbaiknya. Glenn Fredly menghembuskan napas terakhirnya pada Rabu (8/4/2020) malam, di usia 44 tahun.<br /><br />Glenn Fredly merupakan salah satu musisi tanah air yang selalu aktif dan menyuarakan untuk memajukan industri musik Indonesia.<br /><br />Salah satu aksinya adalah Glenn Fredly mendirikan ruang kreatif yang diberi nama M Bloc Space, yang dulunya merupakan bekas gudang percetakan Peruri yang berdiri pada tahun 1955.<br /><br />Berkat kerja keras Glenn Fredly bersama kelima orang lainnya, gudang tersebut dirubah menjadi tempat kreatif untuk anak-anak muda di Indonesia. Selengkapnya simak video di atas.<br /><br />#GlennFredly #Meninggal #MBlocSpace<br /><br />Video Editor: Suciati<br />==================================<br /><br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Buy Now on CodeCanyon