KOMPAS.TV - Apakah anda sudah mengetahui pasti tentang virus Corona atau Covid-19? <br /> <br />Dokter Spesialis Penyakit Dalam, dr. Eka Ginanjar akan membantu tim Kompas TV untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan seputar Virus <br /> <br />Terkait, sinar dari ultraviolet yang dipercaya dapat membunuh virus corona, virus ini diketahui tidak akan bisa hidup lama di luar inangnya. <br /> <br />Sel inangnya adalah sel dalam tubuh kita. <br /> <br />Ketika virus ada di luar tubuh kita dan terkena paparan udara dalam sinar matahari ataupun sinar ultraviolet maka virus akan mati dengan sendirinya. <br /> <br />Namun, membutuhkan waktu sekitar 3-4 jam. <br /> <br />Untuk informasi selengkapnya, simak jawaban dr Eka Ginanjar dalam tayangan berikut. <br /> <br /> <br /> <br />
