#JujurGaSih adalah program dimana dua orang sebagai pasangan akan ditantang kejujurannya dengan menjawab pertanyaan secara jujur tentang pasangan mereka. Ketika satu orang menjawab, pasangan mereka akan ditutup telinganya menggunakan headphone.<br /><br />Nah, di episode kali ini, Boy William curhat ke tim Brilio di program #JujurGaSih bareng pacarnya, Karen. Apasih hal manis yang pernah dilakukan Boy ke Karen? Katanya, di awal pdkt ternyata Boy sebenernya bukan mau deketin Karen, lho. Kira-kira mereka jujur satu sama lain nggak, ya?<br /><br />Yuk, simak kejujuan pasangan Boy William dan Karen Vendella di program #JujurGaSih!<br /><br />Kira-kira kita harus undang siapa lagi buat jujur-jujuran di Brilio?<br />Jangan lupa like, subscribe dan comment, ya!<br /><br />#JujurGaSih Eps. 1 - Boy William Hampir Gajadi Pacaran Sama Karen!?
