JAMBI, KOMPAS.TV - Pasca pembakaran Posko Covid-19 dan perusakan Kantor Desa terkait tidak transparan dalam pembagian dana BLT kepada masyarakat, ratusan warga Desa Sumber Agung Kecamatan Margo Tabir Kabupaten Merangin mendatangi Kantor Desa. <br /> <br />Warga mendesak Kepala Desa mundur dari jabatanya karena di nilai tidak adil dalam pembagian dana BLT yang bersumber dari Dana Desa. Banyak warga yang mampu mendapatkan bantuan. <br /> <br />Warga menilai bantuan tidak tepat sasaran, banyaknya keluarga Kades dan perangkat Desa yang mendapat bantuan BLT, padahal banyak warga yang membutuhkan bantuan tidak dapat. <br /> <br /> <br /> <br />#PembakaranDesaMargoTabir #KabupatenMerangin #BLTDanaDesa <br /> <br />
