Ayam Goreng Pio, Janjikan Bumbu Meresap hingga Daging<br />Pesona kuliner ayam goreng memang tak ada habisnya. Beragam jenis menu ayam goreng muncul dan selalu menjadi buruan. salah satunya Ayam Goreng Pio Blulukan, Colomadu yang dikelola pasangan suami istri ini.
