MADIUN, KOMPAS TV - Sejak februari 2020 lalu, produksi kereta api di PT Industri Kereta Api, Madiun, Jawa Timur, sempat terkendala pandemi covid-19. Pasalnya sejumlah negara pengimpor bahan baku komponen kereta api mengalami lock down. <br /> <br />PT Industri Kereta Api juga sempat mengurangi jumlah shif karyawan, yang berdampak proses pembuatan dan penyeselesaian kereta, baik pesanan dalam negeri maupun mancanegara. <br /> <br />Di era kenormalan baru, produksi di PT INKA kembali normal, meski sejumlah pendampingan penyerahan kereta Bangladesh dan Filipina dilakukan penyerahan dan pendampingan secara daring. <br /> <br />#beritamadiun <br /> <br />#keretaapi <br /> <br />#covid19 <br /> <br />
