Surprise Me!

Pengemudi Taksol Dianiaya Di Lingkungan Polrestabes

2020-10-22 518 Dailymotion

PALEMBANG,KOMPAS.TV-Seorang pengemudi taksi daring, di Palembang, jadi korban penganiayaan. <br /> <br />Korban dianiayaa dilingkungan Polrestabes Palembang, saat berusaha meminta pertolongan. <br /> <br />Indra, pengemudi taksi online di Palembang, harus dirawat di Rumah Sakit Bari Palembang, setelah terluka senjata tajam, setelah dianiaya beberapa orang yang tak dikenalnya. <br /> <br />Korban menarangkan, kejadian bermula saat ia mendapat orderan penumpang perempuan. <br /> <br />Saat korban mengantarkan penumpangnya ke tujuan sesuai aplikasi, beberapa orang datang menggunakan sepeda motor dan melempari mobil korbannya dengan batu. <br /> <br />Karena takut, korban melarikan diri dengan dengan mobilnya dan sempat menabrak motor pelaku. <br /> <br />Korban terus dikejar dan berusaha menyalamatkan diri dengan masuk ke halaman ke Polrestabes Palembang. <br /> <br />Karena waktu sudah menjelang dini hari, kondisi Polrestbes Sepi, korban turun dari mobilnya masuk ke salah satu ruangan, saat itulah korban dianiaya. <br /> <br />Belum diketahui motif penyerangan tersebut, peristiwa itu sudah dilaporkan korban ke Polrestabes Palembang, yang kini sedang mencari pelakunya. <br /> <br />#TaksiOnline #Polrestabes #Palembang <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon