Surprise Me!

Jembatan Antardesa Putus, Akses Warga Terganggu

2021-01-21 1,413 Dailymotion

KEDEIRI, KOMPAS.TV - Akibat tergerus derasnya aliran sungai, sebuah jembatan penghubung antar desa di Kabupaten Kediri ambrol. <br /> <br />Warga desa setempat terpaksa harus mencari jalur lain, dengan jarak tempuh yang lebih jauh. <br /> <br />Jembatan penghubung desa di Kecamatan Kunjang, Kabupaten Kediri ini ambruk. <br /> <br />Sebagian fondasi dan aspal bangunan ambles, hingga terbawa arus sungai. <br /> <br />Peristiwa itu terjadi setelah wilayah kediri diguyur hujan deras lebih dari 8 jam. <br /> <br />Aktivitas warga pun terganggu, dan terpaksa harus berputar arah sejauh 3 hingga 4 kilometer, untuk dapat menuju desa terdekat. <br /> <br />Selama ini, jembatan itu juga menjadi akses utama warga, untuk membawa hasil panen. <br /> <br />cuaca ekstrim akhir-akhir ini terus melanda wilayah Kediri, dan diperkirakan akan masih berlangsung hingga memasuki bulan ke dua, tahun 2021. <br /> <br />Pemerintah setempat terus mengimbau kepada warga, untuk tetap waspada selama menghadapi cuaca ekstrim tersebut. <br /> <br />#LiveStreaming #BreakingNews #Kompastv <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. <br /> <br />Media sosial Kompas TV: <br />Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV <br />Instagram: https://www.instagram.com/kompastv <br />Twitter: https://twitter.com/KompasTV <br />LINE: https://line.me/ti/p/@KompasTV <br /> <br /> <br /> <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon