Surprise Me!

KONTROVERSI PENGHAPUSAN MATA PELAJARAN SEJARAH

2021-03-08 1,156 Dailymotion

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim mengklarifikasi informasi yang beredar bahwa Kemendikbud berencana menghapus mata pelajaran sejarah dari kurikulum. Ia memastikan, penyederhanaan kurikulum tidak akan dilakukan sampai 2022. Sementara, pada 2021, sekalipun akan dilakukan prototype, hanya di sekolah penggerak yang terpilih dan bukan dalam skala nasional. Nadiem menegaskan, sejak ia dilantik sebagai menteri, komitmennya adalah memajukan pendidkan sejarah.

Buy Now on CodeCanyon