MEDAN, KOMPAS.TV - RS Adam Malik Medan mulai melaksanakan vaksinasi massal bagi kalangan lanjut usia pada Senin (8/3). <br /> <br />Sebelum diberikan vaksin, para peserta akan melalui proses screening terlebih dahulu. <br /> <br />Khusus bagi lansia yang memiliki riwayat penyakit diabetes, harus menyertakan hasil pemeriksaan gula darah terakhir. <br /> <br />Jika dinyatakan layak, selanjutnya peserta diberikan vaksin oleh tenaga kesehatan. (*) <br /> <br /> <br /> <br />#pandemi #covid-19 #pandemicovid-19 #vaksin #vaksinasi #vaksinasilansia #sumaterautara #sumut #medan #beritamedan #beritadaerah <br /> <br /> <br /> <br />
