MAKASSAR, KOMPAS.TV - Ratusan karyawan salah satu pusat perbelanjaan di makassar jalani vaksinasi . Vaksinasi ini merupakan vaksin dosis pertama bagi para karyawan . <br /> <br />Penyuntikan vaksin bagi karyawan pusat perbelanjaan ini dilakukan di sebuah mall di jalan metro tanjung bunga makassar . Ada sekitar 600 karyawan yang akan jalani vaksinasi . <br /> <br />Mereka yang di vaksin terlebih dahulu di data serta menjalani skrening . <br /> <br />Vaksin bagi karyawan pusat perbelanjaan ini diharapkan bisa jadi langkah awal untuk membantu pemuluihan ekonomi di makassar . <br /> <br />Vaksinasi bagia karyawan ini merupakan vaksinasi tahap kedua setelah tahap pertama menyisir tenaga kesehatan . <br /> <br />#VAKSINASI <br />#VAKSINCOVID19 <br />#KARYAWANMALL <br /> <br />
