Artis Rizky Billar akhirnya tiba di Polsek Tanjung Duren, Jakarta Barat sekitar pukul 13.58 WIB, Rabu (10/3/2021). Kedatangannya guna memenuhi panggilan polisi terkait kerumunan massa saat pembukaan restaurant miliknya.<br /><br />Kekasih Lesti Kejora ini datang didampingi sang manajer dan rekan kerjanya yang akrab disapa, Koko Baz. Tak ada sepatah kata pun yang keluar dari mulut Rizky Billar.<br /><br />Wajah Rizky Billar tertutupi dengan kacamata dan masker. Dia tampil kasual mengenakan celana jeans dan kaos berwarna putih dibalut jaket biru.<br /><br />link terkait :<br />https://www.suara.com/entertainment/2021/03/10/144310/datangi-polsek-tanjung-duren-rizky-billar-diperiksa-kasus-kerumunan<br /><br />#rizkybillar #restoranrajasei<br /><br /><br />=====================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
