AMBON,KOMPAS.TV-25 peserta yang dinyatakan lolos seleksi administrasi calon anggota KPID Maluku mengikuti tes tertulis bertempat di aula Dinas Komunikasi dan Informasi Provinsi Maluku pada Sabtu 27 Maret 2021. <br /> <br />Hasil tes tertulis akan diumumkan panitia seleksi pada 4 April mendatang dari kedua puluh lima peserta ini, 15 peserta yang kemudian akan diseleksi untuk lanjut ke psikotes dan wawancara. <br /> <br />
