Surprise Me!

Sopir Diduga Hilang Kendali, Sebuah Bus Menabrak Gerbang Tol hingga Hantam Truk Tronton

2021-05-05 1,241 Dailymotion

KOMPAS.TV - Kecelakaan melibatkan bus dan truk kontainer di Gerbang Tol (GT) Kalikangkung Semarang, Rabu (5/5/2021) sekitar pukul 09.15 WIB. <br /> <br />Bus PO Haryanto bernopol B 7026 VGA diduga melaju kencang dari arah timur menuju Jakarta. <br /> <br />Sopir bus diduga hilang kendali hingga menabrak truk bernopol DK 8799 BJ yang sedang berhenti di gate Selatan. <br /> <br />Berikut merupakan upaya evakuasi pengemudi bus yang alami luka setelah bus alami kecelakaan di gerbang Tol Kalikangkung Semarang. <br /> <br />Petugas tol dan sejumlah pekerja mencoba mengevakuasi pengemudi bus yang alami luka di bagian kepala, untuk secepatnya mendapatkan penanganan medis. <br /> <br />Belum diketahui pasti penyebab bus hilang kendali sehingga mengalami kecelakaan. <br /> <br />Bus sendiri sebelum menabrak loket gerbang tol, sempat menabrak sebuah truk yang sedang berhenti untuk melakukan transaksi tol di loket pembayaran Gerbang Tol Kalilangkung. <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon