Penyekatan PPKM Darurat Jakarta Diperluas Jadi 100 Titik
2021-07-15 3,218 Dailymotion
<p>VIVA – Polda Metro Jaya kembali memperluas titik penyekatan baik di ruas jalan dalam kota, gerbang tol, hingga wilayah kota penyangga Ibu Kota selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.</p> <br />