Surprise Me!

Evaluasi Pembatasan Mobilitas Saat PPKM Darurat, Ini Penjelasan Polri

2021-07-19 94 Dailymotion

KOMPAS.TV - Penurunan mobilitas masyarakat diharapkan bisa menjadi salah satu faktor untuk menurunkan angka penularan kasus corona Indonesia. <br /> <br />Bagaimana evaluasi pembatasan mobilitas masyarakat selama masa PPKM Darurat yang akan berakhir 20 Juli 2021? <br /> <br />Kepolisian mengakui PPKM Darurat berhasil menurunkan mobilitas masyarakat. <br /> <br />Pembatasan aktivitas dan pergerakan masyarakat di tengah PPKM Darurat dan selama masa libur Idul Adha juga ditingkatkan. <br /> <br />Surat keputusan terbaru Satgas Covid-19 adalah membatasi aktivitas peribadatan dan tradisi Idul Adha hingga pariwisata. <br /> <br />Jubir Satgas Covid-19 menegaskan bahwa keputusan itu berlaku hingga 25 Juli 2021. <br /> <br />Kepatuhan masyarakat mengurangi aktivitas dan kedisiplinan protokol kesehatan masih harus ditingkatkan untuk menahan laju penularan corona. <br /> <br />Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Subscribe juga channel YouTube Kompas TV dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung. <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon