Surprise Me!

Anies Baswedan Pimpin Upacara HUT ke-76 RI di Balai Kota

2021-08-17 370 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memeringati Hari Kemerdekaan ke-76 Republik Indonesia dengan menggelar upacara pengibaran bendera di halaman Balai Kota. <br /> <br />Upacara dimulai pada pukul 7 dan digelar secara terbatas. <br /> <br />Upacara hanya dihadiri oleh 35 peserta dari perwakilan instansi di Lingkungan DKI Jakarta, dan sekitar 20 orang tamu undangan. <br /> <br />Dalam sambutannya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, di Hari Kemerdekaan ke-76, Indonesia masih dihadapkan ujian pandemi covid-19. Untuk menghadapi tantangan kemanusiaan ini, Anies berpesan agar semua elemen masyarakat berkolaborasi dan saling bersatu tanpa memandang perbedaan. <br /> <br />Anies juga mengajak masyarakat Indonesia bersikap optimistis mampu melewati semua tantangan. <br /> <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon