Surprise Me!

Kejar Ketertinggalan, Mendikbud Nadiem akan Sederhanakan Kurikulum di Indonesia

2021-08-31 2,703 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi X DPR RI, menggelar rapat kerja bersama Mendikbud Ristek, Nadiem Makarim, hari ini. Dalam raker dibahas anggaran Kemendikbud Ristek yang turun di tahun 2022. <br /> <br />Dalam rapat Nadiem menyatakan, turunnya anggaran di Kemdikbud ristek berdampak pada sejumlah program prioritas di Kemdikbudristek. <br /> <br />Nadiem Makarim juga menyebut, sekolah online selama pandemi covid 19, berdampak pada learning loss atau ketertinggalan di sektor pendidikan. <br /> <br />Untuk mengejar ketertinggalan itu, Nadiem akan mengganti ujian nasional dengan asesmen nasional dan melakukan penyederhanaan kurikulum <br /> <br /> <br />

Buy Now on CodeCanyon