<br />Di hari terakhir pagelaran PON XX Papua, Tim Putra Cabor Rugby Papua berhasil menambah medali emas.<br /><br />Mereka keluar sebagai juara dalam partai final mengalahkan tim kuat DKI Jakarta dengan skor 10-7.<br /><br />Sementara itu, Tim Putri Papua meraih medali perak setelah kalah dari tim Putri DKI Jakarta dengan skor 12-10. Manager Tim Rugby Papua, Jansen Tinal mengaku bangga atas pencapaian timnya.<br /><br /><br />Sebagai informasi, Rugby merupakan cabor yang baru dipertandingkan resmi di PON XX Papua<br /><br />Kontributor: Cornelia Mudumi<br />VE: MPI-Fani G.<br />
