Surprise Me!

Pemerintah Nego ke Arab Saudi Tak Wajibkan Vaksin Booster untuk Jemaah Umrah

2021-10-19 191 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemerintah Indonesia mencoba berunding dengan Arab Saudi untuk meniadakan aturan wajib vaksin dosis ketiga bagi calon jemaah umroh. <br /> <br />Upaya lobi didasari masih belum banyak masyarakat indonesia, yang menjalani program vaksinasi Covid-19. <br /> <br />Koordinasi dengan instansi terkait dan asosiasi penyelenggara umrah turut digencarkan untuk mematangkan sejumlah regulasi. <br /> <br />Mulai dari protokol kesehatan bagi jemaah hingga beban biaya umrah. <br /> <br />Hingga kini, belum ditetapkan jadwal pemberangkatan pertama umrah seusai nota diplomatik Arab Saudi dilayangkan 8 Oktober 2021. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/223121/pemerintah-nego-ke-arab-saudi-tak-wajibkan-vaksin-booster-untuk-jemaah-umrah

Buy Now on CodeCanyon