Surprise Me!

Chelsea Siap Ladeni Juventus Meski Tanpa Lukaku

2021-11-23 26 Dailymotion

Chelsea akan menjamu Juventus pada matchday 5 Grup H Liga Champions. Pertandingan sendiri akan digelar Rabu (24/11) dini hari di Stadion Stamford Bridges. Romelu Lukaku yang diragukan tampil karena cedera meski sudah latihan bersama. Namun London Biru punya catatan bagus, belum pernah kalah sejak bulan Oktober lalu.<br /><br />Di sisi lain Bianconeri juga ingin mempertahankan tren positifnya, usai tak terkalahkan dalam tiga laga terakhirnya. Juve sudah dipastikan lolos, tapi Chelsea mengincar poin penuh untuk jadi juara grup.<br /><br />Penulis: Okky Mahdi<br />VE : Wahyu Marchisio

Buy Now on CodeCanyon