Surprise Me!

Domenico Berardi Spesialis Jebol Gawang AC Milan

2021-11-29 54 Dailymotion

AC Milan telan kekalahan kedua di Liga Italia, setelah tumbang atas Sassuolo (28/11). Bermain di Stadion San Siro, Rossoneri takluk dengan skor 3-1.<br /><br />Penyerang Neroverdi, Domenico Berardi menjadi sorotan berkat golnya di laga ini. Sebab, Berardi telah membobol gawang AC Milan sebanyak 10 kali di Serie A sejak 2013. Ini membuat tak ada tim lain di Liga Italia yang sudah dibobol sebanyak itu olehnya.<br /><br />Selain itu dari 15 pertemuan melawan AC Milan, Berardi telah terlibat 14 gol Sassuolo. Berardi, lulusan akademi Sassuolo yang tergabung dengan tim Primavera U-16.<br /><br />Penulis: Okky Mahdi<br />VE : Wahyu Marchisio

Buy Now on CodeCanyon