Ari Lasso Idap Kanker Limfoma, Begini Kondisi Terkininya
2021-12-07 8 Dailymotion
<p>VIVA – Penyanyi Ari Lasso diketahui tengah berjuang melawan kanker limfoma. Melalui akun Instagram pribadinya, Ari Lasso memperlihatkan kondisi terkininya ketika sedang menjalani kemoterapi di rumah sakit.</p> <br />