Surprise Me!

GPIB Immanuel Jakarta Imbau Ibu Hamil dan Lansia Lakukan Ibadah Natal Secara Online

2021-12-24 10 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Gereja Protestan di Indonesia Bagian Barat atau GPIB Immanuel Jakarta, akan menggelar rangkaian ibadah natal secara online dan offline. <br /> <br />Baca Juga 8.000 Personel Gabungan Amankan Misa Malam Natal di Jakarta dan Sekitarnya di https://www.kompas.tv/article/245004/8-000-personel-gabungan-amankan-misa-malam-natal-di-jakarta-dan-sekitarnya <br /> <br />Selain itu, pihak gereja pun menerapkan sejumlah protokol kesehatan yang ketat bagi jemaat yang akan mengikuti ibadah secara offline. <br /> <br />Seperti, pembatasan jumlah jemaat yang hadir di gereja, melakukan pendaftaran secara online melalui website resmi GPIB, dan menggunakan aplikas Peduli Lindungi. <br /> <br />Baca Juga Cegah Kerumunan, Jemaat Misa Malam Natal di Gereja Katedral Jakarta Dibatasi dan Dibagi Jadi 3 Sesi di https://www.kompas.tv/article/244935/cegah-kerumunan-jemaat-misa-malam-natal-di-gereja-katedral-jakarta-dibatasi-dan-dibagi-jadi-3-sesi <br /> <br />Pihak gereja juga mengimbau, untuk warga lansia diatas 60 tahun dan ibu hamil, untuk melaksanakan ibadah natal secara online. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/245019/gpib-immanuel-jakarta-imbau-ibu-hamil-dan-lansia-lakukan-ibadah-natal-secara-online

Buy Now on CodeCanyon