Surprise Me!

Bali Safari And Marine Park Ramai Dikunjungi Wisatawan

2022-01-03 473 Dailymotion

GIANYAR, KOMPAS TV - Menjelang libur tahun baru obyek wisata kebun binatang Bali Safari And Marine Park mulai ramai di datangi wisatawan Jumat (31/12) pagi. Mereka berlibur bersama keluarga untuk melihat berbagai koleksi satwa yang ada. <br /> <br />Peningkatan kunjungan wisatawan pun telah terjadi sejak Natal, dengan rata-rata kunjungan 700 sampai 1000 kunjungan perhari yang didominasi wisatawan lokal dan nusantara. <br /> <br />Pengunjung juga diwajibkan menerapkan protokol kesehatan seperti menggunakan masker dan menjaga jarak. <br /> <br />Pengelola obyek wisata juga membatasi kapasitas pengunjung 75 persen dari total kapasitas. <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />#tamansafariandmarinepark #pariwisata #gianyar <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/247850/bali-safari-and-marine-park-ramai-dikunjungi-wisatawan

Buy Now on CodeCanyon