LUWU, KOMPAS.TV - Hujan deras disertai angin kencang yang melanda Desa Raja, Kecamatan Bua, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan pada Sabtu (8/1/2022) sore, membuat puluhan rumah rusak. <br /> <br />Sebanyak 20 unit rumah di Desa Raja diterjang puting beliung. <br /> <br />Baca Juga Bakal Jadi Pusat Bantuan Logistik Korban Banjir Jayapura, GOR Waringin Ambruk Diterjang Angin di https://www.kompas.tv/article/249774/bakal-jadi-pusat-bantuan-logistik-korban-banjir-jayapura-gor-waringin-ambruk-diterjang-angin <br /> <br />Puting beliung terjadi pada sore hari sekitar pukul 04.00 Waktu Indonesia Tengah yang disertai hujan deras. <br /> <br />Sejumlah pohon tumbang juga tumbang dan menimpa perumahan. <br /> <br />Saat ini warga yang rumahnya rusak akibat puting beliung, mengungsi di sejumlah rumah keluarga maupun kerabat. <br /> <br />Baca Juga Warga Bulukumba Panik Melihat Penampakan Angin Puting Beliung! di https://www.kompas.tv/article/249108/warga-bulukumba-panik-melihat-penampakan-angin-puting-beliung <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/249779/angin-puting-beliung-melanda-kabupaten-luwu-akibatnya-20-unit-rumah-rusak-parah
