Surprise Me!

Kiper Malaysia di Piala AFF Jadi Buronan Bank

2022-01-13 3 Dailymotion

Khairul Fahmi, penjaga gawang yang memperkuat Timnas Malaysia di ajang Piala AFF 2020 itu sedang tertimpa masalah.<br /><br />Kiper 33 tahun itu, menjadi buronan bank setempat perkara tunggakan cicilan. Hal itu diakibatkan lantaran dirinya belum digaji oleh klubnya Melaka United<br /><br />Fahmi yang membela Melaka United dari 2018 sudah 3 bulan sejak Oktober lalu, ia dan rekan satu timnya belum dibayarkan gajinya oleh pihak klub.<br /><br />Melalui akun media sosial klub, pihak manajemen Melaka United akan segera menyelesaikan dan melunasi gaji para pemainnnya.<br />---------------<br />Penulis naskah: Febry Rachadi<br />VE: Fani G.

Buy Now on CodeCanyon