Surprise Me!

Turki Rekor 77.722 Kasus Corona Omicron dalam Sehari

2022-01-14 266 Dailymotion

KOMPAS.TV - Dari kabar corona dunia, Turki mencatat rekor jumlah kasus corona harian tertinggi akibat varian Omicron, yakni sebanyak 77.722 kasus dalam sehari. <br /> <br />Meski jumlah kasus harian corona Turki terus meningkat, namun Menteri Kesehatan Turki menyebut varian Omicron mengurangi keparahan pandemi. <br /> <br />Mengurangi keparahan pandemi yang dimaksud adalah karena tingkat rawat inap pasien corona lebih rendah. <br /> <br />Ia juga menambahkan bahwa tingkat keterisian rumah sakit meningkat 10 persen pada bulan lalu, meski kasus corona melonjak empat kali lipat. <br /> <br />Baca Juga Lonjakan Corona Omicron Ancam Sekolah Tatap Muka di https://www.kompas.tv/article/251674/lonjakan-corona-omicron-ancam-sekolah-tatap-muka <br /> <br />Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Subscribe juga channel YouTube Kompas TV dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/251701/turki-rekor-77-722-kasus-corona-omicron-dalam-sehari

Buy Now on CodeCanyon