Surprise Me!

Kota Depok Laksanakan Pembelajaran Tatap Muka 100 Persen Mulai Hari Ini

2022-01-24 391 Dailymotion

DEPOK, KOMPAS.TV - Sesuai dengan Surak Keputusan Bersama (SKB) 4 Menteri, Pemerintah Kota Depok resmi memberlakukan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen pada Senin, 24 januari 2022. <br /> <br />PTM 100 persen diberlakukan untuk jenjang pendidikan Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP). <br /> <br />Keputusan ini disampaikan oleh Wali Kota Depok, Mohammad Idris, dengan didampingi wakilnya, Imam Budi Hartono dalam sebuah siaran pers. <br /> <br />Baca Juga Wagub DKI Pastikan PTM 100 Persen meski Kasus Omicron Meningkat di https://www.kompas.tv/article/254062/wagub-dki-pastikan-ptm-100-persen-meski-kasus-omicron-meningkat <br /> <br />Idris menegaskan, pembelajaran tatap muka 100 persen diberlakukan sesuai SKB 4 Menteri. <br /> <br />Waktu belajar pun diputuskan 6 jam, di mana untuk tingkat SD 35 menit satu mata pelajaran, sementara untuk SMP 45 menit untuk satu mata pelajaran. <br /> <br />Wali Kota Depok, Mohammad Idris, memerintahkan kepada seluruh tenaga pendidik untuk tetap memperketat prokes dan melarang seluruh siswa untuk jajan diluar sekolah. <br /> <br />Video editor: Faqih Fisabilillah <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/254407/kota-depok-laksanakan-pembelajaran-tatap-muka-100-persen-mulai-hari-ini

Buy Now on CodeCanyon