<br />Putri sulung Nurul Arifin, Maura Magnalia Madyaratri, meninggal dunia. Ia dikabarkan meninggal dunia pada usia 28 tahun karena serangan jantung.<br />Hal itu diungkapkan oleh Nurul Arifin saat dihubungi melalui telepon. Nurul Arifin menyebut sang putri meninggal pada Selasa 25 Januari 2022.<br /><br />"Iya betul (meninggal dunia). Baru tadi malam, dia sih jam 02.00 WIB," kata Nurul Arifin menangis.
